Fiksi
Fly Him To The Moon
Seluruh laki-laki di bumi pasti akan sangat bahagia andai bisa menjadi sahabat jelita. sebaliknya, semua perempuan pasti akan memilih mati daripada harus menjadi sahabat jelita. kecuali anjani. jelita dan anjani sudah bersahabat sejak kecil. jelita gani perempuan cantik dan pintar luar biasa. kecantikannya membuatnya dikitari laki-laki dengan dilimpahi kepopuleran. jelita selalu menjadi matahari di mana pun dia berada.
Tidak tersedia versi lain