Buku ini berisikan pokok-pokok pikiran Prof. Winasa di dalam mengelola kabupaten jembrana sebagai wilayah pengabdiannya. dan kelak diharapkan buku ini akan menjadi sebuah catatan panjang atas pengabdian, yang bagaimanapun juga memang harus dipertanggung jawabkan.
Buku desa anak penantang zaman adalah sebuah daya ucap dan rangkaian kata-kata yang mencoba menterjemahkan sebuah perjalanan hidup dan kehidupan seseorang bernama I Gede Winasa.